(0283) 6148564

Kantor Pusat Baitul Maal

BANTUAN PANGAN MASYARAKAT TERDAMPAK PANDEMI

Wabah pandemi covid 19 tidak hanya menurunkan tingkat kesehatan masyarakat tapi juga membuat ekonomi keluarga terimbas.

Bersama Paguyuban Alumni 90 SMPN 1 Tegal kali ini Baitul Maal BMT BUM mengadakan aksi bantuan pangan untuk masyarakat yang membutuhkan. Bantuan yang dibagikan antara lain paket sembako, masker, air mineral dan brosur sosialisasi protokol kesehatan di masa pandemi.

Sejumlah 168 orang menerima manfaat dari program ini yang terdiri dari tukang becak, ojek, pekerja harian dan masyarakat dhuafa yang membutuhkan.

Jazakumullahu Khairan Jaza kepada para Alumni SMPN 1 Tegal angkatan 90 yang telah menjadi donatur program ini. Semoga Allah membalas dengan keberkahan dan rezeki yang berlimpah.

Mari bantu sesama yang membutuhkan. Salurkan donasi anda melalui Baitul Maal BMT BUM :

?Transfer Rekening Baitul maal BMT BUM melalui :
– BNI Syariah, Kode Bank : 427, Norek 0331725862 an KSPPS BMT BUM Tegal

– BTN Syariah, Kode Bank : 200, Norek 7413001290 an Baitulmaal KSPPS BMT BUM

– Bank Syariah Mandiri, Kode Bank : 451, Norek 7112222116 an KJKS Bina umat mandiri

– Bank Muamalat, Kode Bank : 147, Norek 5120018987 an KSPPS BMT Bina Umat Mandiri

Atau melalui kantor BMT BUM terdekat.
Konfirmasi : 085.878.888.789

Share:

Postingan Terkait

Hello world!

Welcome to WordPress. This is your first post. Edit or delete it, then start writing!

? KADO YATIM SPECIAL MUHARAM

✨Di tengah Pandemi melanda, diatara kita yang masih kuat untuk tetap #dirumahaja. Ada anak anak yatim yang hidup dalam kesempitan. Anak anak yang berfikir keras

?? QURBAN BIKIN HAPPY

?? QURBAN BIKIN HAPPY ?AMAL PALING DICINTAI ALLAH . Sobat sekalian baginda Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Tidaklah anak Adam melakukan suatu amalan

LAPORAN PENYALURAN PROGRAM RAMADHAN 1441 H

▶️Laporan Penyaluran Program Agenda Ramadhan 1441 H dan Penanggulangan Covid 19 Alhamdulillah amanah tertunaikan dengan total penerima manfaat 6.378 orang. ❤️Jazakallahu Khairan Jaza kepada para